Text
Teori Manajemen Stratejik
Perkembangan dunia yang mengalami perubahan cepat dan kompetitif, dengan adanya globalisasi, memberikan dampak bagi perkembangan pemerintahan dalam suatu negara. Kontrol masyarakat terhadap pelaksanaan kegiatan pemerintahan, membuat pemerintah tidak dapat membuat kenijakan yang mengabaikan kepentingan masyrakat. Dalam menjalankan kegiatannya dipelukan adanya keselarasan antara kompetensi yang dimiliki pemerintahan dengan lingkungan yang ada di luar pemerintahan. Oleh karena iru penerapan manajemen stratejik merupakan proses untuk membangun dan melaksanakan rencana untuk mencapai tujuan jangka panjang dengan memperhitungkan variable-variabel internal dan faktor-faktor eksternal.
190163 | 658.401 MAK t | Tersedia | |
190207 | 658.401 MAK t1 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain