Persoalan penting dalam antropologi komunikasi adalah upaya mempelajari komunikasi dengan kerja lapangan, yaitu melalui pengamatan yang menyatu dengan subjek penelitian. Orientasi kerja berdekatan …
Salah satu aktivitas yang menonjol dalam kehidupan sehari-hari adalah komunikasi interpersonal. Bentuknya bermacam-macam, misalnya sekesar bertegur sapa, bertukar pikiran, diskusi, koordinasi, lobi…
Abad 21 ini teknologi jaringan komputer mampu menjangkau seluruh dunia. Sejak memasyarakatnya internet, mengubah beberapa komputer maupun server dengan sebuah jaringan dari jenis LAN sampai WAN ada…
Proses komunikasi selalu sarat dengan lambang. Lambang-lambang itu ibarat sekumpulan oksigen yang mengisi paru-paru sosial dalam kehidupan manusia. Penulis buku ini berusaha mengajawantahkan secara…
Buku komunikasi bisnis ini terdiri dari tujuh bagian yaitu bagian pertama dasar-dasar komunikasi yang terdiri dari Bab 1 pendahulu, Bab II komunikasi dalam organisasi, Bab III komunikasi Interperso…
Pada buku kesatu ini, Nimmo bercerita tentang para komunikator politik bagaimana mengidentifikasi mereka da apa peran yang mereka mainkan. Selanjutnya Nimmo membawa kita pada pesan-pesan politik pa…
Komunikasi adalah proses penyampaian pesan yang bertujuan untuk membentuk kesamaan makna. Komunikasi merupakan proses penyampaian pesan dari komunikator yang bertujuan untuk mengubah pengetahuan, s…
Teori merupakan inti ilmu komunikasi. dengan kata lain, tanopa menguasi teori, seseorang tidak akan pernah belajar ilmu komunikasi. untuk itulah, buku ini hadir. buku teori komunikasi massa: Media,…