Text
Interaksi Manusia dan Komputer
Buku ini membahas aspek-aspek penting yang dipelajari dalam Interaksi Manusia dan Komputer antara lain adalah aspek manusia, aspek komputer dan aspek lingkungan kerja atau yang lebih dikenal dengan sebutan ergonomik. Dalam buku ini Anda diajak untuk memahami ketiga aspek di atas terutama dalam kaitannya dengan pembuatan antarmuka program aplikasi dan pencapaian kondisi lingkungan kerja yang nyaman.
3087 | 004.019 INS i | Tersedia | |
3318 | 004.019 INS i1 | Tersedia | |
3375 | 004.019 INS i2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain