Text
Dasar-Dasar Manajemen
Mnajemen adalah salah satu cabang ilmu yang berada di bawah naungan ilmu-ilmu sosial. Kesempurnaan ilmu manajemen terletak pada pendekatan yang digunakan, terutama ketika meneliti proses aktivitas organisasi. Manajemen memiliki kapabilitas yang unik dalam memadukan dua pendekatan, yaitu pendekatan sosiologis naturalistik, manajemen berpijak dari perilaku organisasi yang di dalamnya terdapat proses interaksi manusia, proses kerjasama dan komunitas timbal balik dalam mengarahkan kegiatan organisasi kepada tujuan yang telah ditentukan.
170036 | 658 ANT d | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain