Text
Pendidikan Kewarganegaraan
Era reformasi dewasa ini membawa perubahan yang cukup mendasar dalam berbagai bidang kehidupan, terutama bidang politik. Pendidikan Kewarganegaraan yang dahulu disebut Pendidikan Kewiraan, sering dianggap berbau militeristik. Untuk itu agar anggapan itu diluruskan, maka perlu adanya reorientasi dan restrukturisasi materi kurikulum mata kuliah Pendidikan Kewaraganegaraan untuk Pendidikan Tinggi, yang sesuai dengan dinamika reformasi dewasa ini.
2386 | 323.6 END p | Perpustakaan Unsub | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain