Text
Ekonomi Politik Konglomerasi Indonesia
Konglomerat, nama yang dikenal luas sejak akhir dekade 80-an hingga saat ini masih menjadi bahan perbincangan yang menarik. Apakah konglomerat secara horisontal ataupun vertikal, tindakan itu secara mikro sebenarnya bertujuan mencapai efesiensi dan kepastian dalam usaha. Dalam sudut ekonomi maro pun, konglomerat sebenarnya tidak memberi dampak buruk, sepangjang kekuatan pasar yang dibentuk dalam arah monopoli dilakukan secara alamiah-ekonomi. Kecuali bila konglomerat itu besar karena pemberian lisensi, fasilitas dan praktek kolusi.
3075 | 338.900 9598 SJA e | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2024-10-03) |
Tidak tersedia versi lain