Text
Etika Pers
Dalam waktu yang tidak terlalu lama setelah kebebasan pers diluncurkan, media massa dengan beragam nama dan mitif pun bermunculan baik jamur di musim hujan. Bersamaan dengan itu, muncul pula insan jurnalistik karbitan yang dalam teknik peliputan dan penulisan mengabaikan etika-estetika seolah-olah mereka tidak memiliki nurani. DI tengah-tengah nilai-nilai permisif yang sedikit banyak dimotivasi oleh hadirnya "media massa" kuning tumbuh dalam kehidupan masyarakat yang dikenal religius ini, hadirnya buku yang mengulas etika pers media penyebaran informasi dan pembentukan opini publik-merupakan sebuah keniscayaan. Boleh dikatakan, buku ini mengulas etika pers secara lebih lengkap, rinci. detil, dan praktis.
3820 | 174.090.7 ALE e | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain