Text
Pengantar Ilmu Hukum
Buku ini berisi pengetahuan dasar tentang hukum dan ilmu hukum yang dapat menjadi landasan untuk studi lebih lanjut dalam bidang studi ini. Adapun materi pengantar ilmu hukum yang dicakup didalamnya meliputi ilmu hukum positif, individu, masyarakat dan hukum, hukum dan kaidah-kaidah sosial lainnya, hukum dan kekuasaan (hukum dan sanksi), fungsi dan tujuan hukum, sumber-sumber hukum, beberapa konsep dasar (inti) dalam hukum, menerapkan dan mengembangkan hukum: Kedudukan pengadilan atau hakim dalam sistem hukum Indonesia, sistem dan tatanan hukum, cita hukum: Indonesia suatu Negara Hukum.
220245 | 340.1 MOC p | Perpustakaan Unsub | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain