Ironis bahwa banyak literatur organisasional diuraikan dengan cara yang begitu sempit dan dalam beberapa hal, mengabaikan sama sekali nilai praktis teori dan berteori bagi para administrasor. Akhir…
Pelayanan publik menjadi peran dan fungsi utama dari birokrasi pemerintah, selain fungsi pengaturan, pelaksanaan pembangunan dan pemberdayaan. Oleh karena itu, tentunya dalam praktik penyelenggaraa…
Pelayanan Publik yang dilakukan oleh aparatur pemerintah ternyata saat ini masih belum memenuhi harapan masyarakat. Salah satu upaya yang harus dilakukan dalam perbaikan pelayanan publik adalah per…
Kajian mengenai hubungan sipil-militer biasanya menekankan supremasi sipil dan menempatkan militer sebagai alat politik sipil. Bagi Dunia Ketida, deskripsi semacam itu tidak terdapat, karena milite…
Banyak pakar menyatakan bahwa ilmu administrasi negara pada tahapan sekarang disebut sebagai ilmu administrasi publik kontemporer. Administrasi negara adalah ilmu yang objeknya menganalisis bagaima…
Perbandingan administrasi negara merupakan ilmu yang baru apanila dibandingkan dengan ilmu perbandingan politik, yang sudanh dikaji sejak zaman Aristoteles. Sebelum abad ke-20, studi perbandingan a…
Keuangan negara adalah kekayaan yang dikelola oleh pemerintah, yang meliputi uang dan barang yang dimiliki; kertas berharga yang bernilai uang yang dimiliki; hak dan kewajiban yang dapat dinilai de…
Buku ini mengupas sistem administrasi negara Republik Indonesia sejak awal berdirinya negara ini hingga sekarang. Dalam buku ini, penulis menyajikan beberapa teori dan pengertian tentang sistem, ad…
Meletakkan prinsip-prinsip pengelolaan harta kekayaan negara dalam kerangka ekonomi global dan otonomi daerah adalah sebuah pemikiran yang strategis bagi pembangunan ekonomi baru Indonesia. Sejalan…